Deskription:
BLP Face Base adalah Foundation yang ringan dengan hasil cakupan yang natural dan glowing. Kandungan di dalam foundation ini terdapat chamomile extract, allantoin dan caffeine. Satu pump saja sudah cukup menutupi seluruh wajah kamu
Benefit:
- Ringan
- Tahan hingga 18jam
- Dengan perlindungan UV Extra
Shade:
BEIGE : Warna cream netral
Kocok produk sebelum ingin digunakan, keluarkan produk 2 sampai 3 pump sesuai kebutuhan dan ratakan ke seluruh wajah, gunakan beauty blender atau kuas untuk meratakan.